METODOLOGI PENELITIAN

Pada bab ini menjelaskan mengenai urut-urutan langkah yang dibuat secara sistematis dan logis sehingga dapat dijadikan pedoman yang jelas dan mudah untuk menyelesaikan permasalahan. Tiap tahapan merupakan bagian yang menentukan tahapan selanjutnya dan sangat berkaitan erat antara tahap awal hingga langkah akhir yang ditempuh. Urut-urutan penelitian dapat dilihat di bagan 3.1 di bawah ini. :

MULAI

PERUMUSAN MASALAH
● Apa saja yang menjadi variabel-variabel kualitas pelayanan jasa SPEEDY di PT X
● Seberapa jauh kesenjangan antara ekspektasi dan persepsi pelanggan atas pelayanan jasa SPEEDY saat ini?
● Dimensi-dimensi apa yang perlu diprioritaskan dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan?
● Upaya-upaya apa yang perlu dilakukan perusahaan di X untuk meningkatkan kepuasan pelanggan SPEEDY?


PEMBATASAN MASALAH
● Tujuan : Agar dapat mengkaji ruang lingkup penelitian lebih terfokus
● Responden penelitian dibatasi terhadapp pelanggan jasa SPEEDY yang ada di Jakarta
● Analisa dilakukan berdasar pustaka dan informasi yang didapat dari hasil survey
● Perhitungan dengan menggunakan metode Servqual


TUJUAN PENELITIAN
● Mengetahui variabel-variabel kualitas jasa SPEEDY di X, Jakarta
● Mengetahui seberapa jauh kesenjangan antara ekspektasi dan persepsi pelanggan atas pelayanan jasa SPEEDY di Jakarta
● Mengetahui variabel-variabel yang diprioritaskan dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan
● Menentukan upaya-upaya yang perlu dilakukan PT X untuk dapat meningkatkan kepuasan pelanggan SPEEDY di Jakarta


STUDI PUSTAKA
● Tujuan : Memperoleh referensi yang dibutuhkan dalam proses pengerjaan dan metode untuk menyelesaikan Tugas Akhir
WAWANCARA
● Tujuan : Dapat mengumpulkan informasi yang sebanyak-banyaknya yang dapat mempengaruhi kepuasan pelanggan

Identifikasi variabel -variabel Pemasaran SPEEDY dengan menggunakan metode Servqual

Validitas Konstruk Instrumen

Penyusunan Kuesioner

Penentuan Sample
- Menggunakan Rumus Nawawi

Penyebaran Kuesioner Awal
- Menggunakan sampling kuota


Penyebaran Kuesioner Akhir
● Konsumen menggunakan sampling kuota
● Karyawan dan Manajemen dng sampling jenuh


Pemeriksaan dan Pengelolahan Data Kuesioner
● Pengukuran dengan metode Servqual dan bantuan uji statistik


Interpretasi dan Analisis Hasil

Kesimpulan

SELESAI


Contoh Abstract

Comments

Popular Posts